Gunung Gede, ialah gunung api tipe stratovolcano yang berlokasi di Jawa Barat tepatnya di Sukabumi.Gunung Gede Pangrango masuk dalam kawasan taman nasional Gede Pangrango, gunung ini memberikan pemandangan yang super indah.
Gunung Gede Pangrango sangat populer dikalangan pendaki gunung maka dari itu banyak dari pendaki khususnya di Indonesia yang menjadikan Gunung ini sebagai salah satu Gunung yang wajib dikunjungi. Untuk Anda yang ingin mencoba mengunjungi Gunung Gede Pangrango ini ada satu jalur pendakian yang paling favorit.
Berikut: Jalur pendakian Gunung Gede Pangrango paling favorit, melalui Gunung Putri Cipanas Puncak Bogor.
Jalur favorit pendakian ini yang bisa Anda lalui adalah jalur Gunung Putri, jalur gunung putri jalur yang dibilang sangat menantang, rute nya susah susah gampang karena medan yang sangat terjal trek yang begitu curam akan Anda lalui jika melalui jalur ini. Persiapkan dengan matang perlengkapan pendakian gunung Anda jika melalui jalur ini. Waktu tempuh pendakian: 6-8 jam.
Tips, untuk Anda yang akan melakukan pendakian Gunung Gede Pangrango:
- Membawa stok air yang cukup, saat mendaki air sangat penting yang harus dibawa oleh setiap pendaki. Apalagi untuk para pendaki pemula yang fisiknya belum begitu terlatih bisa bahaya jika pendaki lelah dan stok air tidak ada.
- Jaga etika selama mendaki, Menjaga tata krama selama pendakian merupakan hal terpenting yang harus dilakukan oleh setiap pendaki. Hal tersebut bertujuan agar selama pendakian Anda aman dan dilindungi oleh Tuhan YME.
- Gunakan perlengkapan pendakian yang memadai, sepatu sandal, tas carrier, jaket dan jas hujan adalah perlengkapan wajib yang harus dibawa oleh setiap pendaki selama mendaki. Anda tidak bisa memprediksi cuaca selama di gunung.
Semoga, beberapa tips di atas bisa Anda gunakan agar selama pendakian jadi lebih aman dan nyaman.
Untuk pendaki yang membutuhkan pelayanan fasilitas pendukung selama pendakian maka bisa menggunakan jasa basecamp untuk memenuhi keperluan akomodasi dan fasilitas pendakian sesuai kebutuhan.
Basecamp Raines pendakian gunung gede pangrango yang menyediakan berbagai layanan tersebut jika Anda dan tim melakukan pendakian melalui jalur gunung putri puncak Bogor.
Basecamp Raines berlokasi persis di samping terminal angkutan umum Gunung Putri Cipanas, jalur pedakian Gunung Gede.
Berikut ini fasilitas dan harga yang diberikan oleh Basecamp Raines:
- Rp75.000/orang
- Simaksi
- Asuransi
- kesehatan
- Basecamp
- Wellcom drink
- Free Wi-fi
- Musolah
- Toilet.
Menydiakan lapangan parkir untuk penitipan kendaraan roda empat dan dua, biaya parkir diluar harga yang tertera.
Menyediakan juga:
- Rest area - homestay
- Transportasi antar jemput
- Guide & Porter
- Akomodasi
- dll.
Biaya diluar yang tertera.
Untuk informasi pendakian gunung gede serta yang ingin daftar online harga basecamp raines Rp15.000 per-orang bisa hubungi Basecamp Raines di 0859-2325-1540 dengan Admin nya yang super ramah dan humoris.